Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

4 Makanan Ini Baik Untuk Kesehatan Tulang Sumsum Kamu

4 Makanan Ini Baik Untuk Kesehatan Tulang Sumsum Kamu

Menjaga Kepadatan dan kesehatan tulang sangatlah penting untuk tubuh kita dan ada satu tulang dalam tubuh kita yang seharusnya kita paling utamakan kesehatannya, yakni tulang sumsum. 

Bagian ini merupakan tulang yang sangat penting untuk tubuh, tulang sumsum sendiri bereperan dalam tempat penyimpanan lemak dan tempat produksi sel-sel darah putih dan merah. 

Jika tulang sumsum ini rusak atau mengalami penurunan fungsi maka ini juga akan berpengaruh pada asupan darah yang nantinya akan merusak aliran nutrisi dan oksigen ke seluruh tubuh. 

Nah untuk itu ayo cegah kerusakan pada tulang sumsum dengan rutin mengkonsusmi makanan berikut ini.

1.Lentil

Lentil merupakan makanan sejenis kacang yang baik untuk menjaga kesehatan tulang sumsum kamu. Lentil kaya akan kandungan protein dan asam folat serta vitamin B,

Kandungan ini penting untuk membantu tulang sumsum membuat sel-sel darah merah untuk memasok oksigen dalam sel, organ, jaringan tubuh.

2. Ikan Tuna

Ikan tuna memiliki kandungan vitamin B dan fosfor yang tinggi ini berguna dalam menjaga kesehatan tulang sumsum kamu.

3.Brokoli

Brokoli merupakan syuran hijau yang kaya fosfor juga, brokoli dinilai bermanfaat dalam membuang racun dalam darah yang bisa merusak tulang sumsum kamu.

4. Tahu

Tahu makan murah namun bernutrisi penting untuk menjaga kesehatan tulang sumsum. Tahu umumnya terbuat dari kedelai yang memiliki kandungan seperti kalsium, zat besi dan fosfor yang cukup tinggi. 

Nah itulah beberapa makan yang bisa menjaga kesehatan dan mencegah berbagai penyakit yang bisa merusak tulang sumsum kamu.